"Orang-orang lupa bahwa dia memenangkan gelar juara dunia" Team Manager Aruba.it Ducati membela Alvaro Bautista yang berpeluang menyegel gelar di Indonesia.
Lewis Hamilton berharap Mercedes dapat kembali bertarung melawan Red Bull di Grand Prix Mexico City, dan mengatakan akan menjadi "berkah" jika tim dapat memenangkan balapan musim ini.
Lewis Hamilton telah membuka perjuangannya untuk “percaya bahwa olahraga akan melakukan sesuatu seperti itu” setelah Grand Prix Abu Dhabi 2021 yang kontroversial.
Jika Fabio Quartararo gagal membalikkan defisit 23 poin pada putaran final di Valencia, maka ia akan menghadapi kejatuhan terbesar dalam sejarah kejuaraan.